Pada dasarnya setiap operator seluler pasti memiliki suatu website yang bisa diakses gratis oleh penggunanya , seperti website official si operator, aktivasi fitur tertentu dan registrasi progam tertentu. Nah celah itulah yang dimanfaatkan oleh para phreaker dengan merubah server agar saat kita browsing si operator menyangka kita mengakses website gratisan tadi , jadi pulsa kita tidak
dipotong! Internet gratis sudah bukan barang baru, sejak
tahun 2004 sudah dimulai, demikian juga sampai tahun 2010 internet gratis seakan tidak pernah padam peminatnya. Kaya gimana sih caranya berinternet gratis? Oke saya tidak akan terlalu vulgar disini, tapi berikut ini adalah beberapa metode yang lagi hot saat ini.

METODE HANDLER
Metode ini adalah metode yang paling populer, saya sedikit tersenyum bagaimana para phreaker (pemakai internet gratis) ini mensharing metodenya dengan istilah "Kue" (kaya makanan
aja), kata Kue ini berasal dari kata QUERY. Apa itu query? Kalo sekedar pengen gunakan internet gratis ga perlu diartikan, itu cuma istilah dalam pemprograman. Untuk menikmati internet gratis, cukup saat kamu launching opera mini handler dari ponselmu, maka muncul handler dari operamini, lalu kamu isi parameternya sesuai
dengan "kue" yang berlaku.
Saking populernya metode ini, aplikasi yang dihandler banyak sekali, mulai dari operamini,
mig33, ebuddy, snaptu, google earth, bolt dll.

KEMBALI


pacman, rainbows, and roller s